Lakukan 12 Tips ini maka Anda akan menjadi Guru yang Baik
Tips Menjadi guru yang baik – Menjadi seorang guru adalah sebuah pilihan yang sangat mulia, terlebih jika Anda adalah orang yang sangat berkualitas dan mempu menjadi orang yang lebih sukses daripada menjadi guru, bagaimana tidak dengan menjadi guru berarti Anda sudah mengorbankan waktu Anda untuk mendidik dan mencetak generasi bangsa yang lebih baik. Mungkin jika Anda menjadi pengusaha Anda bisa sukses lebih dari yang Anda dapatkan dari menjadi guru, apapun bisa Anda beli segala kemewahan bisa Anda dapatkan, namun ternyata Anda memilih menjadi guru yang notabene banyak keterbatasan jika menjadi guru apalagi jika menjadi guru honorer. Bagaimanapun guru yang bisa hidup mewah hanyalah guru yang sudah menjadi PNS dan guru yang diluar pekerjaan sebagai guru juga seorang wirausahawan/wati atau memiliki pasangan seorang pengusaha atau kerja kantoran, namun apapun itu menjadi guru adalah sebuah pilihan yang mulia, karena dengan aktifitas Anda banyak orang yang sukses dan menjadi orang-orang besar.
Siapapun Anda yang berprofesi sebagai guru dengan sepenuh hati mengabdi pada negeri pasti ingin menjadi guru yang baik. Artikel ini diharapkan menjadi inspirasi bagi Anda yang sedang mancari informasi tentang Tips Menjadi guru yang baik. Sehingga setelah membaca tulisan ini dapat menambah kwalitas dan menjadi guru yang handal, mudah memang untuk mengatakannya tapi siapa tahu Anda bisa menjadi salah satu guru yang berpengaruh bagi siswa Anda.
Menjadi guru yang baik dan mejadi panutan dan dapat membuahkan hasil sesuai dengan tujuan pembelajaran tidak hanya masalah sifat guru saja namun soal kemampuan guru dalam mengatur irama dan alur pembelajaran. Banyak kejadian walaupun guru yang punya sifat baikpun ramah, murah senyum namun jika muridnya berlaku tidak tertib saat belajar guru tersebut terpancing emosi menjadi marah-marah. Oleh karena itu guru harus bisa membuat tertib, diantaranya berilah siswa kesibukan yang bermakna. Membuat siswa sibuk dengan kreatifitas yang bermakna dan berguna bagi mereka adalah satu tantangan buat guru manapun. Sikap tidak tertib siswa memang sudah sifat alami siswa karena bagaimanapun mereka masih anak-anak. Sebagian guru ada yang tidak ingin memusingkan masalah perilaku siswanya dengan memberi soal-soal sulit dengan harapan siswanya sibuk saat guru tersebut mengajar.
Namun kenyataannya memberi soal-soal sulit membuat sibuk siswa hanya berlaku bagi siswa yang sudah bersifat baik dan penurut tidak berpengaruh bagi siswa yang “nakal”, mereka akan cepat bosan dan malah berbuat ulah karena mereka menganggap gurunya tidak berpihak pada mereka. Maka dari itu sebagai guru harus terus belajar dan mencari cara dan tips agar menjadi guru yang baik.
1. Buat perencanaan mengajar yang matang untuk setiap minggunya
Seperti kata pepatah gagal dalam merencanakan sama dengan merencanakan kegagalan. Jika rencananya matang materi tersusun secara rapi maka saat anda mengajar semua materi bisa disampaikan dengan sistematik dan terarah. Buatlah Rencana Pelaksaan Pembelajaran (RPP) yang baik sebagi pedoman Anda mengajar, buat skenario yang bisa Anda jiwai sesuai dengan karakter Anda.
2. Update-lah Rencana pembelajaran Anda sebelum dan sesudah mengajar.
Sebelum menagajar telaah lagi RPP anda dan tambahkan yang perlu Anda tambahkan dengan mencari informasi terbaru dari tema yang akan Anda sampaikan kepada siswa Anda. Jaman sekarang mencari informasi tidaklah sulit karena media sekarang sudah canggih, Anda bisa menggunakan mesin pencari Google dalam mencari informasi terkait yang sesuai dengan pelajaran dan materi Anda. Sesudah mengajarpun tetap cari informasi sesuai dengan ide yang Anda temukan saat mengajar.
3. Istirahatlah yang cukup setiap hari agar tubuh Anda fit. Hal ini sangat penting untuk menjaga kesehatan Anda dan agar pikiran serta suasana hati Anda bisa tenang setelah seharian Anda menemukan berbagai masalah.
4. Rencanakan pengajaran anda dengan tim. Disekolah pasti ada yang namanya MGMP, konsultasikanlah dengan ketua dan rekan se-MGMP Anda di saat waktu luang syukur-syukur bisa rapat dengan semua anggota tim agar ide yang Anda dapatkanpun bertambah banyak.
Baca juga : Tahap Pembelajaran Tematik Terpadu Kurikulum 2013
5. Masuklah ke kelas Anda tepat pada waktunya, usahakan lebih awal agar siswa bisa terkendali dari awal pembeljaran dimulai, biasanya jika guru belum datang siswa malah bermain dan berlari-larian, yang pasti akan membuat mereka berkeringat dan gaduh saat Anda masuk ke kelas.
6. Cari terus strategi minimal 3 untuk rencana dalam mengajar, tujuannya agar anak yang cepat selesai dalam mengerjakan tugas tetap punya kegiatan dan tidak mengganggu atau berisik dan usil pada temannya yang belum selesai. Mengajar merupakan seni yang harus Anda gali dengan cara belajar, belajar dan terus belajar sampai melekat pada diri Anda.
7. Sempatkan memberi motivasi kepada siswa saat Anda mengajar. Berikan motivasi kepada mereka agar mereka terdorong untuk berbuat lebih baik dan mereka penasaran dan dapat berbuat lebih baik.
8. Berikan wajah yang ramah dan membuat mereka nyaman, senyumlah pada semua yang ada di kelas dengan senyum proporsional.
9. Berilah salam kepada siswa Anda dengan penuh semangat dan suara yang membuat mereka memberi perhatian kepada Anda.
10. Berilah siswa soal yang berbobot dan menantang dan membuat mereka merasa berkeinginan untuk menyelesaikannya dan mereka tertantangan dengan soal tersebut bukan sekedar sulit.
11. Jika ada siswa yang sudah selesai mintalah kepadanya dengan ucapan yang membuat siswa tersebut merasa terpanggil untuk memabtu temannya yang belum mengerti.
12. Kurangilah mengajar dengan metode ceramah, jangan selama mengajar Anda ceramah terus sampai habis waktu pelajaran. Berilah kesempatan siswa untuk berbicara dan menyampaikan aspirasinya kepada yang hadir, berbagai ide dan cara dalam mengerjakan tugas yang mereka terima.
Demikian Tips Menjadi guru yang baik ini semoga menjadi inspirasi dan wawasan bagi Anda. Semoga bermanfaat. [rpp-silabus.com: 09-10-15] Sumber http://www.rpp-silabus.com/
Siapapun Anda yang berprofesi sebagai guru dengan sepenuh hati mengabdi pada negeri pasti ingin menjadi guru yang baik. Artikel ini diharapkan menjadi inspirasi bagi Anda yang sedang mancari informasi tentang Tips Menjadi guru yang baik. Sehingga setelah membaca tulisan ini dapat menambah kwalitas dan menjadi guru yang handal, mudah memang untuk mengatakannya tapi siapa tahu Anda bisa menjadi salah satu guru yang berpengaruh bagi siswa Anda.
Menjadi guru yang baik dan mejadi panutan dan dapat membuahkan hasil sesuai dengan tujuan pembelajaran tidak hanya masalah sifat guru saja namun soal kemampuan guru dalam mengatur irama dan alur pembelajaran. Banyak kejadian walaupun guru yang punya sifat baikpun ramah, murah senyum namun jika muridnya berlaku tidak tertib saat belajar guru tersebut terpancing emosi menjadi marah-marah. Oleh karena itu guru harus bisa membuat tertib, diantaranya berilah siswa kesibukan yang bermakna. Membuat siswa sibuk dengan kreatifitas yang bermakna dan berguna bagi mereka adalah satu tantangan buat guru manapun. Sikap tidak tertib siswa memang sudah sifat alami siswa karena bagaimanapun mereka masih anak-anak. Sebagian guru ada yang tidak ingin memusingkan masalah perilaku siswanya dengan memberi soal-soal sulit dengan harapan siswanya sibuk saat guru tersebut mengajar.
Namun kenyataannya memberi soal-soal sulit membuat sibuk siswa hanya berlaku bagi siswa yang sudah bersifat baik dan penurut tidak berpengaruh bagi siswa yang “nakal”, mereka akan cepat bosan dan malah berbuat ulah karena mereka menganggap gurunya tidak berpihak pada mereka. Maka dari itu sebagai guru harus terus belajar dan mencari cara dan tips agar menjadi guru yang baik.
Bagaimana Tips Menjadi guru yang baik?
Ada beberapa cara yang mungkin berguna bagi Anda agar bisa mngajar dengan fokus dan bisa membuat siswa belajar dengan tertib sehingga niat Anda tidak dirusak oleh sikaf dan tingkah laku segelintir siswa yang bermasalah. Dibawah ini adalah Tips Menjadi guru yang baik:1. Buat perencanaan mengajar yang matang untuk setiap minggunya
Seperti kata pepatah gagal dalam merencanakan sama dengan merencanakan kegagalan. Jika rencananya matang materi tersusun secara rapi maka saat anda mengajar semua materi bisa disampaikan dengan sistematik dan terarah. Buatlah Rencana Pelaksaan Pembelajaran (RPP) yang baik sebagi pedoman Anda mengajar, buat skenario yang bisa Anda jiwai sesuai dengan karakter Anda.
2. Update-lah Rencana pembelajaran Anda sebelum dan sesudah mengajar.
Sebelum menagajar telaah lagi RPP anda dan tambahkan yang perlu Anda tambahkan dengan mencari informasi terbaru dari tema yang akan Anda sampaikan kepada siswa Anda. Jaman sekarang mencari informasi tidaklah sulit karena media sekarang sudah canggih, Anda bisa menggunakan mesin pencari Google dalam mencari informasi terkait yang sesuai dengan pelajaran dan materi Anda. Sesudah mengajarpun tetap cari informasi sesuai dengan ide yang Anda temukan saat mengajar.
3. Istirahatlah yang cukup setiap hari agar tubuh Anda fit. Hal ini sangat penting untuk menjaga kesehatan Anda dan agar pikiran serta suasana hati Anda bisa tenang setelah seharian Anda menemukan berbagai masalah.
4. Rencanakan pengajaran anda dengan tim. Disekolah pasti ada yang namanya MGMP, konsultasikanlah dengan ketua dan rekan se-MGMP Anda di saat waktu luang syukur-syukur bisa rapat dengan semua anggota tim agar ide yang Anda dapatkanpun bertambah banyak.
Baca juga : Tahap Pembelajaran Tematik Terpadu Kurikulum 2013
5. Masuklah ke kelas Anda tepat pada waktunya, usahakan lebih awal agar siswa bisa terkendali dari awal pembeljaran dimulai, biasanya jika guru belum datang siswa malah bermain dan berlari-larian, yang pasti akan membuat mereka berkeringat dan gaduh saat Anda masuk ke kelas.
6. Cari terus strategi minimal 3 untuk rencana dalam mengajar, tujuannya agar anak yang cepat selesai dalam mengerjakan tugas tetap punya kegiatan dan tidak mengganggu atau berisik dan usil pada temannya yang belum selesai. Mengajar merupakan seni yang harus Anda gali dengan cara belajar, belajar dan terus belajar sampai melekat pada diri Anda.
7. Sempatkan memberi motivasi kepada siswa saat Anda mengajar. Berikan motivasi kepada mereka agar mereka terdorong untuk berbuat lebih baik dan mereka penasaran dan dapat berbuat lebih baik.
8. Berikan wajah yang ramah dan membuat mereka nyaman, senyumlah pada semua yang ada di kelas dengan senyum proporsional.
9. Berilah salam kepada siswa Anda dengan penuh semangat dan suara yang membuat mereka memberi perhatian kepada Anda.
10. Berilah siswa soal yang berbobot dan menantang dan membuat mereka merasa berkeinginan untuk menyelesaikannya dan mereka tertantangan dengan soal tersebut bukan sekedar sulit.
11. Jika ada siswa yang sudah selesai mintalah kepadanya dengan ucapan yang membuat siswa tersebut merasa terpanggil untuk memabtu temannya yang belum mengerti.
12. Kurangilah mengajar dengan metode ceramah, jangan selama mengajar Anda ceramah terus sampai habis waktu pelajaran. Berilah kesempatan siswa untuk berbicara dan menyampaikan aspirasinya kepada yang hadir, berbagai ide dan cara dalam mengerjakan tugas yang mereka terima.
Demikian Tips Menjadi guru yang baik ini semoga menjadi inspirasi dan wawasan bagi Anda. Semoga bermanfaat. [rpp-silabus.com: 09-10-15] Sumber http://www.rpp-silabus.com/
0 Response to "Lakukan 12 Tips ini maka Anda akan menjadi Guru yang Baik"
Post a Comment